Banner 728x90

5 Faktor Penting Penyebab Wajah Jerawatan

5 Faktor Penting Penyebab Wajah Jerawatan - Mempunyai wajah yang bersih dari jerawat merupakan idaman semua orang, khususnya bagi kaum hawa yang sangat menjaga penampilannya di umum, keluarnya satu jerawat seperti masalah yang sangat besar, karena satu dapat mengganggu wajah dan tidak percaya diri untuk melakukkan aktifitas.

Mudah sekali kulit wajah terkena jerawat yang sangat mengganggu penampilan kalian pada hari ini? Mungkin anda melewatkan sesuatu atau melakukkan sesuatu sehingga wajah anda pada hari ini keluar jerawat yang super besar dan sakit? Kenali 5 faktor penting penyebab wajah anda jerawatan
http://motivasikecantikan.blogspot.co.id/

1. Produksi Minyak Berlebihan
Hal ini yang sering anda abaikan dari keluarnya jerawat diwajah ini, faktor dari dalam tubuh juga mendukung produksi jerawat semakin banyakn. Jerawat sendiri merupakanan kondisi abnormal kulit akibat gangguan berlebihan produksi kelenjar minyak yang dapat menyebebabkan penyumpbatan saluran pori-pori kulit.

2. Sel-sel kulit yang mati
Percampuran antara kelenjar minyak yang berlebihan pada tubuh anda bercampur dengan sel kulit mati, sehingga menyebabkan sebum yang meningkat, yang akhirnya akan membentuk penyumbat yang menjadi bintik hitam ataupun putih.

3. Kosmetik dan obat-obatan
Kosmetik yang anda gunakan seperti Foundation yang anda punya bisa menjadi penyebab keluarnya jerawat karena bedak sangat mudah menyumbat pori-pori kulit anda, dan juga sering mengkonsumsi obat-obatan yang dapat mengakibatkan daya tubuh anda menurun akan meningkatkan potensi timbulnya jerawat. 

4. Bakteri
Bakteri yang menyebabkan jerawat sendiri yaitu P Acne yang berkembang biak didalam kelenjar Sebaceous yang tersumbat, yang kemudian menghasilkan zat-zat yang menimbukan iritasi. Kelenjar yang terkena bakteri tersebut akan terus membengkan dan mungkin akan pecah, yang berujung pada radang kulit didaerah sekitarnya yang akan menjadi jerawat.

5. Faktor Keturunan dan Lingkungan
Keturunan menjadi faktor utama kita mempunyai jerawat apa tidaknya, seperti kebanyakan orang yang berkulit hitam, tidak ada yang memiliki masalah jerawat yang serius, dan ada juga yang mempunyai jerawat tersebut (Jerawat Batu). Lingkungan juga bisa mendukung dalam masalah jerawat anda, gaya hidup yang tidak sehat dapat menimbulkan jerawat.

Kesimpulan:
Jika anda ingin merawat wajah anda dari jerawat ataupun ingin menghilangkan jerawat. Atur dan jaga kehidupan bersih dalam lingkungan anda, sering mencuci muka anda dengan menggunakan air hangat kuku pada pagi hari atau pada malam hari ketika ingin tidur. Dan yang paling penting setiap habis beraktifitas diluar cepat melakukan cuci muka.